Lowongan Kerja Social Media Intern Victory International Cabang Satrio Tower Jakarta 2025
Victory International Cabang Satrio Tower JakartaLowongan Kerja Victory International Cabang Satrio Tower 2025 - Victory International Cabang Satrio Tower kembali membuka kesempatan berkarir bagi Kalian melalui Lowongan Kerja Terbaru guna menempati posisi jabatan sebagai Social Media Intern yang akan ditugaskan di Jakarta. Silakan simak info rekrutmen selengkapnya berikut ini :
Loker Victory International Cabang Satrio Tower 2025
Deskripsi Lowongan Kerja Social Media Intern Jakarta TerbaruDescriptions:
- Membuat konten kreatif (teks, gambar, video) untuk platform media sosial seperti Instagram, Facebook, Twitter, TikTok, dan LinkedIn.
- Mengedit foto dan video untuk postingan media sosial menggunakan aplikasi editing dasar.
- Menyusun laporan performa mingguan atau bulanan.
- Melakukan riset tren media sosial terbaru, tagar populer, dan ide konten yang sedang viral.
Qualifications:
- Sedang menjalani kuliah atau fresh graduate bidang Ilmu Komunikasi.
- Familiar dengan platform media sosial dan tren terkini.
- Memiliki kemampuan menulis yang kreatif dan komunikatif.
- Mampu menggunakan tools seperti Canva, Adobe Spark, atau aplikasi editing lainnya.
- Keterampilan analitik dasar untuk memahami data performa media sosial.
- Memiliki sikap proaktif, detail-oriented, dan mampu bekerja secara tim.
Jenis Pekerjaan: Magang, Fresh Grad
Panjang kontrak: 3 bulanPertanyaan Lamaran:
- Dimana domisili Anda saat ini
- Apakah saat ini Anda masih aktif kuliah?
- Apakah Anda bersedia mengikuti program magang secara unpaid?
Pendaftaran :
Jika Anda berminat dan memenuhi persyaratan diatas, silakan melakukan pendaftaran secara daring melalui tautan berikut ini :
Keterangan :
- Hanya pelamar terbaik lah yang akan diundang untuk mengikuti tahap seleksi selanjutnya.
- Seleksi Penerimaan Victory International Cabang Satrio Tower ini tidak dipungut biaya sama sekali.
Jika Kalian belum berminat dengan Rekrutmen Social Media Intern Jakarta Januari 2025 Victory International Cabang Satrio Tower di atas, maka Anda dapat mencoba mencari info pekerjaan yang sejenis dari beberapa perusahaan di Jakarta di bawah ini.
Related Jobs:
Lowongan Kerja Content Writer Lifestyle Kompas.com
Membuat artikel atau konten terkait berita trending dan evergreen. Mengoptimalkan konten untuk SEO, termasuk penggunaan kata kunci, meta deskripsi, dan heading yang sesuai. Melakukan riset
Lowongan Kerja Building Project Manager F&B/Retail - Civil Engineering
Fungsi Utama Jabatan Mengelola hal-hal yang berkaitan dengan Building Project agar dapat terlaksana dengan baik dari segi Mutu, Waktu, Biaya, K3 dan 5R dengan melakukan
Lowongan Kerja Teknisi Teknik
Dibutuhkan Teknisi untuk area Jakarta dengan kualifikasi sebagai berikut : Laki-Laki Minimal STM/ SMK jurusan Teknik Mesin / Teknik Listrik Maksimal usia 35 tahun Minimal
Lowongan Kerja Kepala Pengelola Gedung
WE ARE HIRING! PT. Dana Purna Investama (DPBCA) adalah sebuah perusahan bergerak di bidang Facility Management Services, sedang membutuhkan beberapa kandidat untuk menduduki posisi sebagai
Lowongan Kerja Desain Interior
Desain Interior untuk Exhibition dan Art Decoration Kualifikasi yang Dibutuhkan: Pendidikan minimal D3/S1 Desain/Arsitek/setara Dapat bekerja weekdays dan weekend Pengalaman kerja sebagai desain interior exhibition