Lowongan Kerja Staff Akunting Dan Pajak PT. Abhirama Kresna (Sukoharjo - Jawa Tengah) Sukoharjo 2026
PT. Abhirama Kresna (Sukoharjo - Jawa Tengah) SukoharjoRekrutmen PT. Abhirama Kresna (Sukoharjo - Jawa Tengah) 2026 - PT. Abhirama Kresna (Sukoharjo - Jawa Tengah) tengah memberi peluang karir bagi Saudara melalui Lowongan Kerja Terbaru untuk mengisi formasi jabatan sebagai Staff Akunting dan Pajak yang akan ditugaskan di Sukoharjo. Silakan lihat keterangan loker selengkapnya di bawah ini :
Lowongan Kerja PT. Abhirama Kresna (Sukoharjo - Jawa Tengah) 2026
Deskripsi Lowongan Kerja Staff Akunting dan Pajak Sukoharjo TerbaruPT. Abhirama Kresna adalah sebuah perusahaan yang memproduksi Light Wood (Kayu Lapis) di daerah Sukoharjo, Solo, Jawa Tengah dengan jumlah karyawan berkisar 900 tenaga kerja. Kami membutuhkan tenaga ahli untuk menduduki posisi Accounting Tax Admin.
Staf Administrasi Akunting Pajak adalah seseorang memiliki peran untuk menghitung besar pajak yang harus dibayarkan berdasarkan pendapatan yang diterima oleh perusahaan.
TANGGUNG JAWAB PEKERJAAN:
- Melakukan aktivitas pembukuan dasar.
- Menjaga dokumen perusahaan baik yang bentuknya fisik atau digital.
- Mengatur dan menyediakan berbagai dokumen yang diperlukan, misalnya laporan atau dokumen informasi.
- Melakukan penyortiran dan pendistribusian surat.
- Melakukan pengarsipan Administrasi Pajak perusahaan
- Menghitung jumlah Pajak yang harus dibayar (eBilling)
- Membuat Bukti Potong PPh
- Membuat Laporan SPT Masa PPh 21, 23, dll (eSPT)
- Melakukan verifikasi faktur pajak masukan dan keluaran untuk memastikan keakuratan data (eFaktur Pajak)
- Membuat Laporan SPT Masa PPN (eFaktur Pajak)
- Menginput jurnal transaksi ke sistem
- Mengupdate peraturan perpajakan terbaru
KEAHLIAN:
- Menguasai Perpajakan PPh 21, 22, 24, 23/26, PPN hingga PPh Badan;
- Menguasai Program atau Software Kasir dan Akuntansi seperti: Accurate, Jurnal, Zahir, Maserp, dll;
- Menguasai pembuatan spreadsheet dan memiliki pengetahuan yang baik tentang Microsoft Excel;
- Memiliki pengetahuan tentang SAP.
KUALIFIKASI:
- Usia maksimal 35 tahun;
- Wajib Lulusan D3 atau S1 jurusan Pajak dan/atau Akuntansi;
- Diutamakan kandidat yang memiliki sertifikat Brevet A, B atau C.
- Diutamakan jika kandidat memiliki pengalaman bekerja sebagai admin Akuntansi dan Pajak atau posisi akunting lainnya dengan volume tinggi dan frekuensi transaksi tinggi selama minimal 1 tahun terakhir;
- Diutamakan jika kandidat berdomisili di daerah Sukoharjo dan sekitarnya;
- Bersedia bekerja di hari Sabtu dan hari libur jika diperlukan.
- Bersedia bekerja 10 jam dalam sehari.
Jenis Pekerjaan: Kontrak
Panjang kontrak: 24 bulanUpah: Rp2.350.000 - Rp3.000.000 per bulan
Pertanyaan Lamaran:
- (WAJIB DIISI) Apakah Anda bersedia bekerja dengan sistem jadwal 6-1?
- (WAJIB DIISI) Apakah Anda bersedia bekerja 10 jam sehari?
- (WAJIB DIISI) Tuliskan alamat lengkap domisili Anda saat ini
Pendidikan:
- SMA/SMU/SMK (Diwajibkan)
Pengalaman:
- Staff Akunting: 1 tahun (Diwajibkan)
- Staff Admin Pajak: 1 tahun (Diwajibkan)
Lisensi/Sertifikasi:
- Sertifikat Brevet A, B atau C (Diutamakan)
Cara Melamar :
Bagi yang tertarik, silakan melakukan pengisian form dengan mengunjungi tautan di bawah :
Perhatian :
- Hanya pelamar terbaik yang akan diundang untuk mengikuti tahapan seleksi selanjutnya.
- Rekrutmen PT. Abhirama Kresna (Sukoharjo - Jawa Tengah) ini tidak dipungut biaya alias gratis.
Apabila Saudara tidak tertarik dengan Rekrutmen Staff Akunting dan Pajak Sukoharjo Januari 2026 PT. Abhirama Kresna (Sukoharjo - Jawa Tengah) di atas, maka Anda dapat mencoba melihat info rekrutmen yang sejenis dari beberapa perusahaan di Sukoharjo di bawah ini.
Related Jobs:
Lowongan Kerja Mitra Kurir Motor - Sukoharjo
Bertanggung jawab sebagai kurir untuk melakukan kegiatan distribusi paket, baik pengambilan (pick up) paket dari pengirim dan juga pengiriman (deliver) paket kepada penerima dalam suatu
Lowongan Kerja Branch Manager Baki Sukoharjo
Silahkan daftar di link berikut : https://bit.ly/jobapplicationformhrwestbav Tugas dan Tanggung Jawab Pekerjaan : Melakukan survey dan sosialisasi Produk dan perusahaan di tingkat kecamatan dan desa.
Lowongan Kerja Supervisor Keuangan
Kualifikasi 1. Laki-laki 2. Belum menikah 3. Pendidikan minimal D3 4. Berpengalaman di bidang terkait 5. Mampu melakukan training and development 6. Bersedia mobilitas dan
Lowongan Kerja Staff Personalia
Melakukan Pemeliharaan Gedung Bagian Dalam Melakukan Pemeliharaan Gedung Bagian Luar Melakukan Pemeliharaan Toilet Melakukan pemantauan dan pemeriksaan kebersihan lingkungan secara rutin. Penanganan Limbah. Job Type:
Lowongan Kerja VIDEOGRAFER
Merencanakan konsep dan ide video sesuai kebutuhan perusahaan/klien. Melakukan pengambilan gambar (shooting) video untuk keperluan promosi, dokumentasi, media sosial, atau event. Mengoperasikan kamera, lighting, audio,