Lowongan Kerja B2B Specialist PT Penerbit Jurnal Indonesia Yogyakarta 2025
PT Penerbit Jurnal Indonesia YogyakartaRekrutmen PT Penerbit Jurnal Indonesia 2025 - PT Penerbit Jurnal Indonesia tengah membuka kesempatan berkarir untuk Teman-teman melalui Lowongan Kerja Terbaru guna menempati formasi jabatan sebagai B2B Specialist yang akan ditugaskan di Yogyakarta. Silakan lihat info rekrutmen selengkapnya berikut ini :
Rekrutmen PT Penerbit Jurnal Indonesia 2025
Deskripsi Lowongan Kerja B2B Specialist Yogyakarta TerbaruDeskripsi Pekerjaan
1. Mengembangkan strategi pemasaran bussiness to bussiness yang sesuai dengan audiens profesional khusunya di bidang teknologi edukasi dan publikasi jurnal ilmiah
2. Menjalin kerjasama kemitraan dengan instansi pemerintahan, institusi pendidikan, dan perusahaan.
3. Membangun relasi dan hubungan baik dengan calon-calon mitra maupun customer.
4. Mengelola database customer potensial skala ratusan hingga ribuan.
5. Melakukan meeting dengan klien baik offline maupun online.
Kualifikasi
1. Lulusan S1 semua jurusan.
2. Memiliki pemahaman dalam publikasi jurnal ilmiah (nilai plus)
3. Memiliki pengalaman sebagai marketing, bussines development, atau B2B specialist minimal 1 tahun.
4. Memiliki kemampuan presentasi, komunikasi, dan negosiasi yang baik
5. Mampu mengolah data dalam jumlah banyak
6. Mahir mengoperasikan Microsoft Excel dan google office.
7. Bersedia bekerja mobile dan dinas ke luar kota.
8. Memiliki SIM A/SIM C diutamakan.
Job Type: Full-time
Pay: Rp250,000,000 - Rp300,000,000 per month
Aplikasi Lamaran :
Apabila Anda berminat dan memenuhi persyaratan diatas, silakan melakukan pendaftaran secara online melalui laman di bawah ini :
Keterangan :
- Hanya pemohon terbaik lah yang akan dipanggil untuk mengikuti tahapan seleksi lebih lanjut.
- Lowongan PT Penerbit Jurnal Indonesia ini tidak dipungut biaya alias gratis.
Jika Saudara tidak berminat dengan Lowongan Kerja B2B Specialist Yogyakarta Maret 2025 PT Penerbit Jurnal Indonesia di atas, maka Anda dapat mencoba melihat info rekrutmen yang mirip dari beberapa perusahaan di Yogyakarta berikut ini.
Related Jobs:
Lowongan Kerja ZISWAF Social Campaign Specialist - Yogyakarta
PLACEMENT: YOGYAKARTA Job Summary Ziswaf Social Campaign Specialist will manage social impact campaigns in DIY and Central Java, focusing on building and maintaining strong relationships
Lowongan Kerja Assisten Mesin Cetak SM 74 Helper
Dibuka kesempatan untuk posisi Assisten Operator SM 74 Kualifikasi: 1. Pria maksimal 30 tahun 2. Paham track/kocok/drak kertas 3. Paham industri percetakan (disukai) 4. Terbiasa
Lowongan Kerja ENGINEERING
Tugas : Maintenance gedung Maintenance seluruh perabotan yang ada di dalam gedung Maintenance kelistrikan Maintenance genset dan AC Melakukan pekerjaan sipil Kualifikasi : Pendidikan minimal
Lowongan Kerja Sales Strategist And Customer Satisfaction
Program Duration March 2025 - May 2025 Position Type Paid Internship Position Overview: Support Human Resources operations including administrative functions. Qualifications Final-year students with full
Lowongan Kerja Geospatial Admin Support ID
Informasi Lowongan Tipe Pekerjaan Remote/On-site Fungsi Pekerjaan Ahli Geologi Jenjang Karir Pemula / Staf Job Deskripsi Check the merchant by system Review location of POI