Lowongan Kerja Manager HRGA Xperteam Consultant Bandar Lampung 2026
Xperteam Consultant Bandar LampungLowongan Kerja Xperteam Consultant 2026 - Xperteam Consultant kembali memberi peluang karir bagi Teman-teman melalui Lowongan Kerja Terbaru guna menempati posisi jabatan sebagai Manager HRGA yang akan ditugaskan di Bandar Lampung. Silakan simak persyaratan loker selengkapnya di bawah ini :
Rekrutmen Xperteam Consultant 2026
Deskripsi Lowongan Kerja Manager HRGA Bandar Lampung TerbaruSalah satu Client kami, perusahaan yang bergerak di bidang Distribusi Makanan dan minuman FMCG, saat ini sedang membutuhkan HRGA Manager untuk penempatan Lampung.
Kualifikasi:
- Lulusan minimal S1 dari jurusan Psikologi, Hukum, atau Manajemen SDM.
- Memiliki pengalaman kerja 5 tahun di bidang Human Resources, terutama pada posisi manajerial.
- Pernah menangani proses HR di struktur organisasi holding dan anak perusahaan, termasuk koordinasi lintas unit dan integrasi kebijakan SDM.
- Terbiasa dengan pengembangan organisasi (Organization Development), khususnya di sektor manufaktur dan distribusi.
- Menguasai seluruh siklus manajemen SDM: rekrutmen, onboarding, hubungan industrial, serta pengelolaan administrasi dan legalitas tenaga kerja.
- Berpengalaman dalam menyusun sistem kompensasi, payroll, serta struktur skala upah.
- Memiliki kemampuan dalam menyusun dan menerapkan sistem evaluasi kinerja, seperti KPI, Performance Appraisal, dan Competency Metrics.
- Terampil dalam pengembangan jenjang karir serta strategi penanganan turnover karyawan.
- Berpengalaman dalam menyusun dan mengimplementasikan program employee engagement untuk menciptakan lingkungan kerja yang positif dan produktif.
- Komunikatif, memiliki kemampuan analisis yang baik, dan leadership yang solid.
- Bersedia untuk bekerja onsite di Lampung dan melakukan kunjungan ke unit usaha lainnya sesuai kebutuhan perusahaan
Jenis Pekerjaan: Penuh Waktu
Kemampuan Bekerja Jauh dari Rumah/Pindah Rumah:
- Bandar Lampung: Melakukan pulang-pergi kerja dengan jarak yang jauh tanpa mengganggu kinerja atau berencana pindah tempat tinggal sebelum mulai bekerja (Diwajibkan)
Pertanyaan Lamaran:
- Ekspektasi Gaji?
Pengalaman:
- HRGA Manager: 5 tahun (Diwajibkan)
Bersedia Melakukan Perjalanan:
- 100% (Diwajibkan)
Tata Cara Pendaftaran :
Jika Anda berminat dan memenuhi persyaratan diatas, silakan melakukan pendaftaran secara online melalui tautan berikut ini :
Perhatian :
- Hanya pemohon terbaik yang akan ditelepon untuk mengikuti tahap rekrutmen berikutnya.
- Seleksi Penerimaan Xperteam Consultant ini tidak dipungut biaya apa pun.
Jika Saudara tidak tertarik dengan Loker Manager HRGA Bandar Lampung Februari 2026 Xperteam Consultant di atas, maka Anda dapat mencoba mencari info rekrutmen yang sejenis dari beberapa perusahaan di Bandar Lampung di bawah ini.
Related Jobs:
Lowongan Kerja Asisten Laboratorium
Persyaratan : 1. Laki-laki/Perempuan 2. Pendidikan SMK Jurusan Analis Kimia, Kimia Industri, Farmasi 4. Bersedia ditempatkan di Bandar Lampung Tugas & Tanggung Jawab : Memberikan
Lowongan Kerja Kepala Audit Internal
Tanggung Jawab: - Memimpin dan mengoordinasikan tim auditor - Menyusun rencana audit rutin dan mendadak - Melakukan audit operasional, gudang, stok, dan kepatuhan SOP -
Lowongan Kerja Staff Audit Internal
Tanggung Jawab: - Melaksanakan audit lapangan - Stock opname dan verifikasi dokumen - Menyusun kertas kerja dan laporan audit - Mendukung audit investigatif Kualifikasi:
Lowongan Kerja SMD Modern Trade
Pendidikan min. SMA/SMK Usia mak. 35 tahun Pengalaman min. 1 th sebagai Sales/MD Berpenampilan menarik & komunikatif Memiliki kendaraan & SIM C Terbiasa mobile &
Lowongan Kerja Pakar Penyetempatan - Jurulatih AI
DataAnnotation berkomitmen untuk menciptakan AI berkualitas. Bergabunglah dengan tim kami untuk membantu melatih chatbot AI sambil mendapatkan fleksibilitas kerja jarak jauh dan kebebasan mengatur jadwal