Lowongan Kerja Network Development Officer FIFGROUP Jakarta 2026
FIFGROUP JakartaLowongan Kerja FIFGROUP 2026 - FIFGROUP tengah membuka peluang karir bagi Teman-teman melalui Lowongan Kerja Terbaru guna mengisi posisi jabatan sebagai Network Development Officer yang akan ditugaskan di Jakarta. Silakan baca info rekrutmen selengkapnya berikut ini :
Loker FIFGROUP 2026
Deskripsi Lowongan Kerja Network Development Officer Jakarta Terbaru
- Melakukan feasibility study terkait proses pengembangan network.
- Berkoordinasi dengan fungsi dan cabang terkait dalam pengembangan network.
- Melakukan network maintenance seperti update ID network, pemetaan karyawan, mempersiapkan data perijinan network secara periodik.
- Melakukan eksekusi pengembangan network dan memastikan operasional network terkait berjalan dengan optimal baik sebelum maupun sesudah proses pengembangan.
- Membuat tools dan memonitoring kondisi infrastruktur seluruh network secara periodic
- Menganalisa kebutuhan network terkait infrastruktur
- Menganalisa titik dan lokasi network berdasarkan hasil dari feasibility study yang dilakukan
- Minimum Qualifications: Minimum Pendidikan : Sarjana (S1), dari jurusan Statistik/Matematika/Teknik/sejenisnya
- Minimum IPK : 3.00
- Memiliki pengalaman/pemahaman terkait Google My Business (GMB) menjadi nilai tambah
- Terbuka untuk Fresh Graduate
- Bersedia untuk melakukan perjalanan dinas ke seluruh Indonesia
FIFGROUP, a subsidiary of PT Astra International Tbk, was established in 1989 and operates in the consumer financing sector. Their primary focus is financing Honda motorcycles through FIFASTRA. Additionally, they offer electronics and furniture financing through SPEKTRA, and multipurpose financing through DANASTRA. AMITRA provides financing for Haji, Umrah, and other Sharia services. FIFGROUP's vision is to become the best financing company in Indonesia, with a mission to deliver superior financial solutions and customer satisfaction.
Cara Melamar :
Apabila Anda berminat dan memenuhi persyaratan diatas, silakan melakukan pendaftaran secara online melalui tautan berikut ini :
Keterangan :
- Hanya kandidat terbaik yang akan ditelepon untuk mengikuti tahap rekrutmen lebih lanjut.
- Rekrutmen FIFGROUP ini tidak dipungut biaya sama sekali.
Apabila Kalian tidak tertarik dengan Lowongan Network Development Officer Jakarta Januari 2026 FIFGROUP tersebut, maka Anda dapat mencoba mencari info loker yang serupa dari beberapa perusahaan di Jakarta di bawah ini.
Related Jobs:
Lowongan Kerja Sales Taking Order Frozen
Tanggung Jawab: Menjual produk ayam / daging ke pasar UMKM, termasuk Ayam Geprek, Fried Chicken, warung-warung, toko frozen dan usaha sejenis. Melakukan penjualan langsung dan
Lowongan Kerja Management Trainee – Planning & Productivity Management
WORK AT IMPACK Impack is a company deeply committed to progress and dynamic growth. Our workplace fosters an environment where your potential takes center stage.
Lowongan Kerja Curriculum Developer Staff For Vocational Learning Center
WORK AT IMPACK Impack is a company deeply committed to progress and dynamic growth. Our workplace fosters an environment where your potential takes center stage.
Lowongan Kerja Academic Consultant | Master’s & PhD Public Health
Job Overview: We are seeking experienced Academic Consultants to provide end-to-end guidance for Master’s and PhD theses as well as Scopus and WoS-indexed publications. Key
Lowongan Kerja Center Director
About EF Education First At EF we believe that the world is better when people try to understand one another. Since 1965, we have helped